Tim BPBD dan KBLK Kota Bukittinggi Bantu Evakuasi dan Pendataan Dampak Bencana

    Tim BPBD dan KBLK Kota Bukittinggi Bantu Evakuasi dan Pendataan Dampak Bencana
    Tim BPBD dan KBLK Kota Bukittinggi Bantu Evakuasi dan Pendataan Dampak Bencana

    BUKITTINGGI--Kabupaten Pasaman Barat mengalami dampak terburuk dari Bencana Gempa Bumi yang melanda beberapa kawasan Propinsi Sumatera Barat pada Jum'at (25/02) kemarin. 

    Menjawab panggilan kemanusian dan persaudaraan, Walikota Bukitinggi menggerakkan tim BPBD Kota Bukittinggi untuk bergabung dengan tim BPBD Kab/Kota lainnya untuk berangkat ke Kab. Pasaman Barat guna membantu proses evakuasi korban dan Assessment (pendataan) dampak bencana. 

    "Tim yang berangkat terdiri dari 8 orang personil BPBD Kota Bukittinggi dan 4 Relawan KBLK (Ketahanan Bencana Lingkungan Kelurahan) yang diberangkatkan dengan 2 unit kendaraan roda empat unit ranger dan Hilux, " ujar Wako Erman.

    Menurut Wako, tim membawa perbekalan alat evakuasi antara lain sinsaw, cangkul, gerobak, linggis, tali dan tenda. 

    Serta paket bantuan bencana antara lain Selimut, paket tas school kit (alat sekolah dan masker.

    Informasi dari Kalaksa PBPD tim yang berangkat ini di lokasi akan bergabung bersamaTim penanganan dampak  Bencana dari TNI, Polri, dan Satuan lainnya.

    Bukittinggi Sumatera-Barat
    Linda Sari

    Linda Sari

    Artikel Sebelumnya

    Polres Bukittinggi Siapkan Bantuan Pasca...

    Artikel Berikutnya

    Beny Yusrial Berbagi Rejeki Kepada 56 Anak...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Satgas Ops Damai Cartenz : Isu Pengungsian di Distrik Oksop Adalah Tidak Benar
    Kasum TNI Terima Laporan Korps Kenaikan Pangkat 97 Perwira Tinggi TNI dan Pimpin Sertijab Jajaran Balakpus Mabes TNI
    Wakil Kepala Perwakilan RI Cairo Sambut Kedatangan KRI Sultan Iskandar Muda-367 di Mesir
    Bakamla RI Rayakan HUT Ke-19 Dengan Tekad Mewujudkan Laut Aman Untuk Indonesia Maju
    Bakamla RI, BAIS dan BPTN Kolaborasi Tangkap Barang Ilegal

    Ikuti Kami